Tuntutan seorang administrator yang harus selalu aktif dan mobile membuat saya harus mengetahui segala troubleshoot dari command line. termasuk mengganti password email dari command line cPanel

berikut ini terlampir bash script untuk mengganti password single email account

Mengganti password email dari command line cPanel

lalu edit simpan dengan nama changemailpass.sh dan edit permission file-nya menjadi:

Baca juga:  Cara mengganti primary IP pada WHM cPanel

untuk menjalankan perintah diatas gunakan perintah dibawah ini
# ./changemailpass.sh <mail_account> <newpassword>

selamat mencoba